Langsung ke konten utama

NHW 3 Optimalisasi Sumber Daya Untuk Semesta Karya

1. Jawaban pertanyaan dibawah ini dilengkapi dengan data pendukung
A. Berapa jumlah total member yang ada di regional anda? (data per bulan oktober 2019)
B. Apa sajakah Rumah Belajar/Kelompok Minat/RB Wilayah yang dimiliki IP Regional anda? Masing-masing jumlah membernya? Sesuai data per bulan oktober 2019
C. Adakah rencana membuat Rumah Belajar/Kelompok Minat/RB Wilayah baru, sampai akhir tahun 2019 ini?
Jika Ada, sebutkan!
D. Berapa jumlah orang yang rutin berbagi pengetahuan, maupun menjadi tutor di Rumah-rumah belajar tersebut?
E. Berapa orang yang bersedia berbagi ilmu dan pengetahuan apa saja di Internal maupun eksternal IP Regional? Dan tentang ilmu atau pengetahuan apa saja? sertakan data pendukung terbaru (per oktober 2019) tentang passion, profesi, keahlian & sertifikasi, serta prestasi khusus member
F. Berapa orang yang menjadi Narsum yang sudah mempunyai jam terbang di forum internal Ibu Profesional dan eksternal, tingkat wilayah maupun nasional? Tentang ilmu atau pengetahuan apa saja? sertakan data terbaru per oktober 2019
G. Adakah program sinergi antar RB? Apakah sasarannya utk anggota RB atau member keseluruhan, bahkan umum?
Jika iya, apa saja? Bagaimana partisipasi member saat acara tsb?
Jika belum ada, usulan program yang kemungkinan bisa disinergikan antar RB?
H. Adakah program sinergi dengan pihak eksternal IP Regional, yang fokus programnya member IP yang menjadi narsum?
Jika ada, Bagaimana Feedback dari pihak luar, baik dari lembaga/organisasi partner sinergi, maupun dari masyarakat umum?
Jika belum, usulan program sinergi yang ditawarkan kpd pihak eksternal IP apa saja?

2. Menurut teman-teman pengurus regional, apa saja indikator sebuah program dianggap sukses dan berdampak baik?
Apakah program-program yang dibuat oleh IP Regional sudah mencapai indikator sukses tersebut?
Jika belum, apa yang harus dilakukan untuk mencapai indikator tersebut?

3. Buatlah Analisa SWOT IP Regional anda!
Dari hasil Analisa SWOT,
A. Apa yang bisa teman-teman lakukan untuk memanfaatkan Opportunity/peluang?
B. Apa yang bisa teman-teman lakukan untuk menyiasati Weakness/kelemahan dan bersiap menghadapi Threat/tantangan/masalah/ancaman?

●□●□●□●□●□●□●□●□●□●□●□●□●□●

Jawaban:
1. A. 606
1. B. Jumlah member masing-masing Kelas Minat
Kami Tampil 21 orang
Kami Dapur Emak 28 orang
Kami Menulis 33 orang
Kami Anak 57 orang
1. C. Ada.
KaMi ADA (Kelas Minat Dewasa Muda)
1. D.  Yang rutin berbagi pengetahuan di Kelas Minat
Kami Tampil 6 orang
Kami Dapur Emak 3 orang
Kami Menulis 4 orang
Kami Anak 8 orang
1. E. 4 orang.
Mak Nio: financial
mak Zia: psikologi
mak Irnova: sains otak anak
mak sheila: menulis & digital marketing
1. F. Kurang lebih sama dengan jawaban poin 1 E
1. G. Ada, program kampung main anak, kolaborasi antara kami anak, kami dapur, kami menulis, dan kami tampil
1. H.
2. Apabila suatu program membawa perubahan dalam kehidupan sehari-hari member, ke arah yang lebih positif.
Belum terlalu, karena kami belum bisa mengukur seberapa besar pengaruh dari program-program kami. Terbukti dari sedikitnya member kelas minat dapur emak yang mendaftar ulang di kelas basic, ataupun melanjutkan di kelas intermediate.
3.

#NHW3 NHW#3
#OptimalisasiSumberDaya

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Day 9

Materi diskusi kali ini dibuat oleh PG8 Ini video bikinan PG 8, bikin pake powtoon, sumpah keren abiss videonya.. 🤦‍♀️Berikut macam2 bentuk penyimpangan seksual dan artinya: Gay : penyimpangan seksual yang menyukai sesama pria Lesbian : penyimpangan seksual yang menyukai sesama wanita Pedofilia : penyimpangan seksual yang tertarik terhadap anak-anak di bawah umur Infantofilia : penyimpangan seksual yang tertarik terhadap bayi Geronontofilia : penyimpangan seksual yang tertarik pada manula (usia lanjut). Zoofilia : penyimpangan seksual yang tertarik pada binatang Froteurisme : penyimpangan seksual dimana pengidap suka menggesek-gesekan alat kelamin di tempat umum Eksibisionisme : penyimpangan seksual dimana seseorang suka memperlihatkan alat kelaminnya di depan umum Voyeurisme : penyimpangan seksual dimana seseorang menyukai aktifitas mengintip (seperti mengintip di kamar ganti atau di kamar mandi dan toilet umum) Fetisisme : penyimpangan seksual terhadap s

Day 10. Review Snapsheed

Kenal aplikasi ini semenjak belajar food photography bareng mak Far, mak Hana dan dapur emak. Buat edit foto makanan, biar kelihatan semakin mengugah selera.  Walaupun yang biasa kupake baru Tune Image, Detail, Blur, Selective, Frame, & text.  #Day10 #GameLevel12  #KuliahBunsayIIP #KeluargaMultimedia #ceritalusy

Joget ala genie. Day 2. Game Level 9.

Veena lagi suka apapun yang berbau alladin. Niruin jogetnya genie will smith pun dia suka. Dan jogetlah veena tanpa diminta. Karena sepertinya seru, mak rikues joget ala genie nya diulang buat divideoin. Yang pertama gak sempet videoin karena saking terpukaunya. Ni anak bisa aja yaa niruin jogetnya genie. Tempo joget nya pas pula sama musiknya. Papanya yang lagi dines luar makin homesick begitu dikirimi video ini 😁. Love u Deek, lucu banget siiih kamu... 😘😘 #tantangan10hari #gamelevel9 #kuliahbunsayiip #thinkcreative #becreative #ceritaveena